Peribahasa Banjar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Lany pirna (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Lany pirna (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 20:
** Terjemahan: Betul-betul, kalau [tidak, nanti] terperosok
** Maksud: Melakukan segala sesuatu harus teliti supaya tidak merugikan diri sendiri.
* '''''Apik-apik hundang tahi di kepala'''''
** Maksud: Hendaknya seorang perempuan tidak hanya memperhatikan tampilan luarnya saja, tetapi juga isinya atau memperhatikan akhlaknya.
* '''''Asa dihiris lawan sambilu.'''''
** Terjemahan: Seperti diiris dengan sembilu.
Baris 424 ⟶ 426:
 
== N ==
* '''''Nangkaya kataraan hayam'''''
** Arti: ‘Seperti kandang ayam’.
** Maksud: Keadaaan suatu tempat yang semrawut, atau kurang bersih.
 
* ''Naik di kapuk turun di hanau.''
* ''Naik di pinang turun di hanau.''