Hary Gunarto
ilmuwan Jepang
Hary Gunarto (ハリー・グナルト) adalah seorang akademisi, dosen dan profesor emeritus Univ. Ritsumeikan Asia Pacific, Jepang.
Kutipan
sunting- Membangun masa depan yang cemerlang membutuhkan pembelajaran, kreativitas, usaha dan perjuangan yang cemerlang pula. Sementara kecerdasan buatan (AI) dan teknologi metaverse yang menyatukan dunia wujud dan buana maya dalam harmonika dimensi baru di samudera digital hanya berfungsi sebagai sinergi pelengkap saja.
- terjemahan dari versi bahasa Inggris: "The best way to shape and build a promising future is through passionate learning, continuous effort and striving for excellence, empowered by the wisdom of advanced Artificial intelligence/AI and smart Metaverse technology, where physical and virtual worlds blend and merge in exciting new dimensions", 有望な未来を築くための最善の手段は、精一杯学び、勉強することです。
- Hary Gunarto, diakses dari Ritsumeikan Asia Pacific University, pada tanggal 16 November 2024.
Pranala luar
suntingWikipedia memiliki artikel ensiklopedia mengenai:
Tokoh |
---|
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z |