Manly Palmer Hall (18 March 1901 – 29 August 1990) adalah seorang astrolog, mistikus dan penceramah freemason asal Kanada. Ia dikenal karena ribuan ceramah dan ratusan volume tulisan yang disampaikannya selama 70 tahun kariernya.

Manly Palmer Hall pada tahun 1920-an

Tentang ketenangan sunting

  • "Perasaan tenang seseorang dari dalam dirinya sendiri. Begitu pula perasaan tenang sekelompok orang tergantung pada diri pribadi masing-masing anggota kelompok ini."
    • Dikutip dari: Yudowidoko, Didik Wahadi. (2004)  Primakata Mutiara Cerdik Cendikia. Disunting oleh Din Muhyidin. Jakarta: Penerbit Abdi Pertiwi. Halaman 70.